no mercy
Pendekar Semprot
Nah ini dia Salah satu Armada Udara milik TNI AU nich ..
Check This Out ...
---------------------- This Thread Copyright By : no mercy ----------------------
Sukhoi Su-30 (kode NATO: Flanker-C) adalah pesawat tempur yang dikembangkan oleh SukhoiRusia pada tahun 1996. Pesawat ini adalah pesawat tempur multifungsi, yang efektif dipakai sebagai pesawat serang darat. Pesawat ini bisa dibandingan dengan F/A-18E/F Super Hornet and F-15E Strike EagleAmerika Serikat.
Pesawat ini adalah pengembangan dari Su-27UB, dan memiliki beberapa varian. Seri Su-30K dan Su-30MK telah sukses secara komersial. Varian-varian ini diproduksi oleh KnAAPO dan Irkut, yang merupakan anak perusahaan dari grup Sukhoi. KnAAPO memproduksi Su-30MKK dan Su-30MK2, yang dirancang dan dijual kepada Cina. Su-30 paling mutakhir adalah seri Su-30MK buatan Irkut. Antara lain Su-30MKI, yang merupakan pesawat yang dikembangkan khusus untuk Angkatan Udara India, serta MKM untuk Malaysia dan MKA untuk Aljazair.
Spesifikasi
Karakteristik umum
Check This Out ...
---------------------- This Thread Copyright By : no mercy ----------------------
Pesawat ini adalah pengembangan dari Su-27UB, dan memiliki beberapa varian. Seri Su-30K dan Su-30MK telah sukses secara komersial. Varian-varian ini diproduksi oleh KnAAPO dan Irkut, yang merupakan anak perusahaan dari grup Sukhoi. KnAAPO memproduksi Su-30MKK dan Su-30MK2, yang dirancang dan dijual kepada Cina. Su-30 paling mutakhir adalah seri Su-30MK buatan Irkut. Antara lain Su-30MKI, yang merupakan pesawat yang dikembangkan khusus untuk Angkatan Udara India, serta MKM untuk Malaysia dan MKA untuk Aljazair.
Spesifikasi
Karakteristik umum
- Kru: 2
- Panjang: 21.935 m
- Lebar sayap: 14.7 m
- Tinggi: 6.36 m
- Luas sayap: 62.0 m²
- Bobot kosong: 17,700 kg
- Bobot terisi: 24,900 kg
- Bobot maksimum lepas landas: 34,500 kg
- Mesin: 2× AL-31FL low-bypass turbofans
- Dorongan kering: 7,600 kgf masing-masing
- Dorongan dengan pembakar lanjut: 12,500 kgf masing-masing
- Laju maksimum: Mach 2.0 (2,120 km/h, 1,320 mph)
- Jarak jangkau: 3,000 km at altitude
- Batas tertinggi servis: 17,300 m
- Laju panjat: 230 m/s
- Beban sayap: 401 kg/m²
- Dorongan/berat: 1.0
- Guns: 1 × GSh-30-1 gun (kaliber 30 mm, 150 peluru)
- AAMs: 6 × R-27ER1 (AA-10C), 2 × R-27ET1 (AA-10D), 6 × R-73E (AA-11), 6 × R-77 RVV-AE(AA-12)
- ASMs: 6 misil antiradar Kh-31P/Kh-31A, 6 misil berpemandu laser Kh-29T/L, 2 × Kh-59ME
- Aerial bombs: 6 × KAB 500KR, 3 × KAB-1500KR, 8 × FAB-500T, 28 × OFAB-250-270
Source :
Check This Out :
https://mail.semprot.com/threads/95...r-Kita-BWK-Inside?p=1887065751#post1887065751
Tambahan dari Semproters :
Code:
http://id.wikip*dia.org/wiki/Sukhoi_Su-30
Check This Out :
https://mail.semprot.com/threads/95...r-Kita-BWK-Inside?p=1887065751#post1887065751
Tambahan dari Semproters :
ane tambahin gambar Su-27/30 dengan senjatanya
Nambah info
Pesawat ini mampu menjadi Mini AEW&C mini bagi skuadron Su-27/30
Mampu melesat dari sabang - Merauke tanpa harus isi bahan bakar
Mempunyai kemampuan melepas bom pintar maupun bom - bom cluster
Jarak Radar yang lebih jauh dari F-15C dan F-18 C/D/E/F sehingga bisa menditeksi musuh lebih dulu dan mampu menembakkan senjata lebih awal
Mampu meng-guidance misil2
Dapat mengunci lawan dengan mematikan radar nya (seperti Fitur F-15 milik Singapura) sehingga menjadi sulit terditeksi lawan
Terakhir diubah: